Skip to main content
Berita KegiatanPencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Gandeng BNNP Papua, BNNK Jayapura Gelar Rapat Koordinasi Program Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba

Dibaca: 4 Oleh 10 Agu 2020November 15th, 2020Tidak ada komentar
Gandeng BNNP Papua, BNNK Jayapura Gelar Rapat Koordinasi Program Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Jumat, 7 Agustus 2020

Bertempat di Hotel Horex Sentani Kab. Jayapura pukul 08.00-15.00 WIT telah dilaksanakan rapat koordinasi program pemberdayaan masyarakat anti narkoba dilingkungan instansi pemerintah, pendidikan, swasta dan masyarakat yang diselenggarakan oleh BNNK Jayapura.

Peserta sebanyak 30 orang yang terdiri dari perwakilan instansi pemerintah, pendidikan, swasta dan masyarakat di Kabupaten Jayapura.

Gandeng BNNP Papua, BNNK Jayapura Gelar Rapat Koordinasi Program Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba

Kegiatan dibuka oleh Kepala BNNK Jayapura, Arianto, S.Pd.,M.Pd. Dalam sambutannya menyampaikan program pemberdayaan masyarakat anti narkoba merupakan upaya memobilisasi seluruh sumber daya yang ada untuk meningkatkan keberdayaan masyarakat dalam penanganan narkoba. “Peran serta aktif semua stakeholder baik pemerintah, pendidikan, swasta maupun masyarakat sangat diharapkan sehingga Kabupaten Jayapura dapat bersih dari penyalahgunaan narkoba”, ungkapnya.

Gandeng BNNP Papua, BNNK Jayapura Gelar Rapat Koordinasi Program Pemberdayaan Masyarakat Anti Narkoba

Hadir sebagai narasumber Kepala BNNK Jayapura, Kepala Satpol PP Kab. Jayapura dan Kabid P2M BNNP Papua.

#Hidup100persen
#Sadar, sehat, produktif dan bahagia
#KO_ANDALAN
#cegahcovid-19
#cegahnarkoba
#kerjanyata
#hidupsehattanpanarkoba
#bnnppapua

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel